Download Software Kartu Pelajar Gratis
Download Software Kartu Pelajar Gratis. Ada beberapa pertanyaan yang masuk melalui komentar yang ada di blog ini. dan hampir semuanya bertanya tentang Cara Untuk Membuat Kartu Tanda Pelajar. Sebenarnya mudah sih untuk membuat itu kalau kita sudah tahu caranya. Nah, bagaimana kalau kita masih awam dan belum ngerti caranya. Postingan ini akan menjawab dan memberikan pencerahan bagi anda yang bertanya tanya tentang hal tersebut.
Salah satu cara yang paling mudah untuk mencetak kartu siswa adalah dengan menggunakan sebuah software. Kita tahu kan, saat ini sudah banyak sekali bermunculan perangkat lunak yang di kembangkan oleh para developer software yang kita manfaatkan untuk mempermudah dan meringankan beban pekerjaan kita. Salah satunya adalah tentang penggunaan Software cetak Kartu siswa.
Dengan menggunakan Aplikasi Cetak Kartu tanda Pelajar, maka pembuatan dan pencetakannya dapat di lakukan dengan cara yang mudah serta cepat. Bayangkan saja jika anda membuatnya dengan cara manual yaitu dengan menggunakan aplikasi Corel Draw atau photoshop, hmmm pasti akan memakan waktu yang lumayan lama jika kartu yang di buat sangat banyak sekali.
Maka, sebagai alternatif adalah dengan cara Download Software Kartu Pelajar Gratis Simple Student Card Pro. Aplikasi tersebut adalah aplikasi cetak kartu yang di kembangkan oleh ichasoft. pada versi gratisnya ada beberapa fitur dan menu yang masih terkunci, dan hal ini memang di sengaja oleh developernya. adapun untuk mendapatkan Kunci Aktivasi dari Software Kartu Pelajar tersebut anda bisa membeli lisensinya langsung ke pembuatnya.
Sedikit admin akan jelaskan tentang Fitur yang ada di dalam Software Cetak Kartu Pelajar Simple Student Card Pro. Berikut ini adalah fitur fitur utama yang ada :
- Input data siswa
- Import Data Siswa dari excel
- Capture Foto Siswa langsung dari WebCame
- Dapat mengubah format kartu pelajar
- Support Barcode code 128 dan QrCode
- Backup dan Restore Database
- Export data ke format file excel
Itu adalah beberapa ftur utama yang ada di dalam Aplikasi cetak kartu tersebut, adapun jika anda ingin download Software Kartu Pelajar Versi Gratis nya, silakan klik link download di bawah ini.